Monday, November 7, 2016

Adjective (kata sifat)

Adalah kata yang diberikan pada benda agar benda tersebut memiliki sifat. Kata
Sifat dibedakan menjadi beberapa golongan yaitu :
A.     Desktiptive Adjective
Adalah kata sif yang melukiskan sifat dan keadaan seseoran, binatang , tumbuhan atau benda.
Descriptive adjective melibatkan panca indra sehingga dapat dilihat, diraba , didengar dan dirasakan
Misalnya :
-          Fat (gemuk)
-          Low (rendah)
-          Green (hijau)
-          Lazy (malas)
-          Clever (pandai)
-          Poor (miskin)
-          Etc (dan lain lain)

B.     Numeral Adjective
Adalah kata sifat yang menerangkan biloangan atau angka, numeral adjective dapat
Dibagi menjadi beberapa golongan yaitu :
1.       Cardinal number (bilangan biasa)
a.       0 (zero)
b.       1 (one)
c.       2 (two)
d.       Dan seterusnya....
2.       Ordinal Number (bilngan bertingkat)
1st
Pertama
2nd
Kedua
3rd
Ketiga
4th
Keempat
11th
kesebelas
21st
Keduapuluh satu
22nd
Keduapuluh dua
23rd
Keduapulih tiga
24th
Keduapuluh empat

3.       Fraction (bilangan pecahan)
a.       1/2 (setengah –  a Half)
b.       1/4 (seperempat – a fourth)
c.       3/4 (tiga perempat – three-fourth)
Bila dalam bentuk desimal
a.       0.5 (zero point five – setengah)
b.       0.4 (zero point four – nol koma empat)

C.      Quantitative Adjective
Adalah kata sifat yang menerangkan jumlah dari suatu benda, misalnya
-          Much (banyak)
-          Many (banyak)
-          A little (sedikit)
-          Some (beberapa)
-          A lot of (banyak)
-          All (semua)
-          Enough (cukup)
-          Several (beberapa)
Contoh kalimat :
-          I have a little money if you want to lend it
(saya punya sedikit uang jika kamu ingin meminjamnya)
-          I will stay here for several days
(saya akan tinggal di sini selama beberapa hari)

D.     Demonstrative adjective (kata sifat penunjuk)
Adalah kata sifat yang berfungsi menunjukan barang, binatang, dan orang
Demonstrative adjective di bagi menjadi dua :
1.       Definitive Demonstrative adjective (kata sifat penunjuk tertentu)
Digunakan jika benda yang ditunjuk adalah benda yang jelas dan telah
Diketahui oleh orang yang bicara atau di ajak bicara, misalnya
a.       The (ini/itu)
digunakan untuk benda tunggal atau jamak
-  The girl play on the yard (anak perempuan itu main di taman)
-  The truck is very heavy (truck itu sangat berat)
b.       This (ini)
Untuk benda tunggal dan bendanya terletak didekat pembicara
-    This car is very expensive (mobil ini sangat mahal)
-    This pen is mine (ini pulpen punya saya)
c.       These (ini)
Digunakan untuk benda jamak (banyak) dan bendanya terletak di dekat
Pembicara
-    These books are mine (buku buku ini adalah milikku)
-    These pens are theirs (pulpen pulpen ini adalah milik mereka)
d.       That (itu)
Digunankan untuk benda tunggal dan letaknya jauh dari pembicara
-    That girl is my sister (perempuan itu adalah kakak saya)
-    That cake is mine (kue itu milikku)
e.       Those (itu)
Digunakan untuk benda jamak (banyak) letaknya jauh dari pembicara
-    Those cars are very far (mobil – mobil itu letaknya sangat jauh)
-    Those pens are mine (pulpen pulpen itu milikku)
f.        The other (yang lain)
Digunakan untuk kata benda tunggal dan untuk menjelaskan benda yang
Selain yang di maksud
-    Who is the other boy in front of you ? (siapa laki laki yang lain di depanmu?)
-    I Have two books, the one is yellow and the other is brown
-    (saya punya dua buku, satu warna nya kuning dan yang satunya lagi coklat)
g.       Such (seperti itu)
-    Such man isn’t fit to be teacher
    (orang seperti itu layak menjadi seorang guru)
-    I don’t like such boy (saya tidak menyukai laki laki seperti itu)

2.       Indenfinite Demonstrative Adjective (kata sifat penunjuk tak tentu)
Untuk menunjukan suatu benda yang belum jelas yang mana atau benda 
nya belum tent, misalnya
a.       a/an (sebuah)
digunakan untuk benda tunggal
-    That is a cow (itu adalah seekor sapi)
b.       Another (yang lain)
Digunakan untuk benda tunggal
-    Another car will come here (mobil yang lain akan datang kesini)
-    Have you read another book ? (pernahkan kamu membaca buku yang lain)
c.       Other (yang lain)
Digunakan untuk benda jamak
-    I have read other books (saya sudah membaca buku buku yang lain)
-    Other teacher will teach them (guru guru yang lain akan mengajari mereka)
d.       Any other (yang lain)
Digunakan untuk benda jamak
-    I haven’t seen any other dogs today 
    (saya tidak melihat anjing anjing lain hari ini)
-    Do you buy any other magazines
    (apakah kamu membeli majalah – majalah lain)

E.      Interrogative Adjective
Adalah kata sifat yang digunakan sebagai kata tanya
1.       What (apa)
-    What is this ? (ini apa)
2.       Whose (milik siapa)
-    Whose book is this ? (buku siapa ini)
3.       Which (yang mana)
-    Which is your book ? (yang mana buku mu)

F.      Possesive Adjective
Adalah kata sifat yang menerangkan kepunyaan atau kepemilikan terhadap suatu benda
1.       My (milikku)
-    My Jacket is blue (Jacket saya berwarna biru)
-    They are my friends (mereka adalah teman saya)
2.       Your (milik mu)
-    Your car is very expensive (mobil mu sangat mahal)
-    You glasses is broken (kacamata mu pecah)
3.       Our (milik kami/kita)
-    He is our father (dia adalah ayah kami)
-    Our book is in library (buku kami ada di dalam perpustakaan)
4.       Their (milik mereka)
-    Their car is cheap (mobil mereka murah)
-    Their book is blue (buku merekan berwarna biru)
5.       His (milik dia/laki – laki)
-    His ball is very big (bola milik dia sangat besar)
-    His jacket is very clean (jacket dia sangat bersih)
6.       Her (milik dia.perempuan)
-    Her hair is very long (rambut dia sangat panjang)
-    I borrow her pen (saya meminjam pensilnya)
7.       Its (miliknya, menjelaskan binatang atau benda mati)
-    This is my house. Its very big (ini adalah rumah saya. Sangat besar)
-    I have a rabbit . its colour is black (saya punya kelinci. Warnanya hitam)

G.     Distributive adjective
Untuk menunjukan salah satu dari beberapa benda yang ada.
1.       Either (salah satu dari dua benda)
-    Either books is mine (salah satu dari buku buku itu milik saya )
-    Either you or her can win this competition
    (salah satu dari kamu atau dia dapat memenangkan kompetisi ini)
-    Neither pencils or pen can be bought from that house
    Tak satupun pena atau pensil bisa dibeli dari toko itu





No comments:

Post a Comment